PEMUTAR VIDEO DENGAN HTML5
Zaman semakin berkembang HTML memiliki tekhnologi atau update terbaru yaitu HTML5. Dengan adanya HTML5 ini kita dapat membuat pemutar video, musik dan lain - lain dengan mudah tanpa harus menginstall Flash Plugin. Kita dapat langsung pada halaman HTML. Adapun tag yang berfungsi untuk menampilkan video ini adalah <video> </video> .
Apa saja yang harus kita butuhkan ? Pertama sediakan file html dan video. Letakkan file html dan video tersebut dalam 1 folder agar mudah untuk menglinkanya . Jika masih bingung seperti inilah penampakan struktur filenya
<html>
<head>
<title>Membuat Video Dengan HTML5</title>
</head>
<body style='font-family: raleway'>
<h1>
Membuat Pemutar video Dengan HTML5<br/>
www.script-kiddies.org
</h1>
<video width="500px" height="400px" controls>
<source src="VID.mp4" type="video/mp4">
</video>
</body>
</html>
Seperti yang teman-teman lihat pada syntax di atas. video di tampilkan dengan element video milik html5. di tulisan dengan di awali tag <video> pembuka dan tag </video> penutup. ukurannya bisa teman-teman sesuaikan dengan keinginan masing-maing. dan jangan lupa tambahkan controls pada tag video pembuka untuk membuat control pada video nya seperti tombol start, pause dan lain-lainnya
KESIMPULAN
Sekarangkita tau bagaimana cara membuat pemutar video dengan HTML5 tanpa harus memiliki Flas Plugin terlebih dahulu. Sobat juga bisa memodifikasi tombol play pause dan lain - lain , untuk tutornya silahkan cari di google. Sekian Terima Kasih
EmoticonEmoticon